Medika

Rutin Konsumsi Teh Serai, Solusi Alami untuk Menangkal Penyakit dan Menyegarkan Tubuh

HSTMurakata – Serai (Cymbopogon citratus) yang termasuk dalam keluarga rumput-rumputan dikenal luas di Indonesia, baik sebagai bahan masakan maupun sebagai aromaterapi. Manfaat serai tak hanya terbatas sebagai penambah aroma dan rasa, tetapi juga sebagai bahan alami yang berpotensi mendukung kesehatan. Berikut beberapa manfaat kesehatan dari konsumsi teh atau air rebusan serai: Mengurangi Peradangan Serai mengandung […]
  • Ade Ujang
  • Nov 09, 2024
Berita

Pengurus Wilayah Pelajar Islam Indonesia (PII) Gelar Konferensi Wilayah ke-29 di Hulu Sungai Tengah

HSTMurakata.com, Barabai – Pengurus Wilayah (PW) Pelajar Islam Indonesia (PII) Kalimantan Selatan menyelenggarakan Konferensi Wilayah (Konwil) ke-29 di Balai Rakyat Hulu Sungai Tengah. Dengan mengangkat tema “Mempersiapkan Pelajar Islam sebagai Regenerasi Kepemimpinan di Era Society 5.0”, acara ini dihadiri oleh berbagai pemangku kepentingan, antara lain Pengurus Besar (PB) PII, Keluarga Besar (KB) PII Kalimantan Selatan, […]
  • hstmurakata
  • Nov 08, 2024
Internasional

Trump Menang Pemilu AS, Hary Tanoe Ikut Rayakan di Florida

HSTMurakata – Pendiri dan Executive Chairman MNC Group, Hary Tanoesoedibjo, terlihat menghadiri malam pemilihan Presiden Amerika Serikat yang diselenggarakan oleh Donald Trump di resor pribadinya, Mar-a-Lago, Palm Beach, Florida, pada Selasa malam (5/11). Melalui unggahan di akun Instagram pribadinya, Hary Tanoe membagikan momen tersebut, di mana ia tampak berada di antara pendukung Trump dan terlihat […]
  • Ade Ujang
  • Nov 08, 2024
Berita

Arisandi Hidayatullah Terpilih Pimpin FKP Kalsel 2024-2027, Siap Perkuat Kewirausahaan Pemuda

HSTMurakata.com, Tanjung – Musyawarah Wilayah (Muswil) Forum Kewirausahaan Pemuda (FKP) Kalimantan Selatan yang digelar di Tanjung, Kabupaten Tabalong, dari 2 hingga 4 November 2024, menetapkan Arisandi Hidayatullah sebagai Ketua Umum FKP Kalsel untuk periode 2024-2027. Arisandi, yang berasal dari Batulicin dan dikenal aktif di berbagai organisasi kepemudaan, menerima dukungan lebih dari 50% rekomendasi cabang dan […]
  • hstmurakata
  • Nov 08, 2024
Internasional

Menang Lagi, Trump Diramalkan Perkuat Hubungan AS-Israel

HSTMurakata – Donald Trump berhasil memenangkan Pemilihan Presiden (Pilpres) AS 2024, mengumpulkan 295 suara elektoral, melampaui syarat minimal 270 suara untuk menjadi Presiden AS ke-47. Kemenangan Trump atas Kamala Harris diprediksi membawa dampak besar, termasuk pada konflik di Jalur Gaza. Trump yang secara terbuka mendukung Israel, sejak masa jabatannya 2016-2020, dikenal menegaskan posisinya melawan kelompok […]
  • Ade Ujang
  • Nov 07, 2024
PLN

Srikandi PLN Turut Berperan Dalam Komisioning GI 150 kV Talisayan sebagai Wujud Semangat Hari Pahlawan

HSTMurakata – Dalam semangat memperingati Hari Pahlawan, proses pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan dalam rangka menyambungkan sistem Kelistrikan Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara terus digenjot diantaranya pembangunan saluran udara tegangan tinggi (SUTT) maupun gardu induk (GI). PLN Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) melalui Unit Pelaksana Proyek Kalimantan Bagian Timur 3 (UPP KLT 3) tengah […]
  • Ade Ujang
  • Nov 07, 2024
Internasional

Pemotongan Pajak dan Tarif Impor, Janji Trump di Masa Jabatan Kedua

HSTMurakata – Donald Trump kembali memenangkan kursi Presiden Amerika Serikat setelah berhasil mengamankan lebih dari 270 suara electoral college. Berdasarkan laporan dari USA Today (6/11/2024), Trump juga unggul dalam perolehan suara nasional, dengan 71,1 juta suara dibandingkan 66,8 juta suara yang diraih oleh pesaingnya, Kamala Harris dari Partai Demokrat. Trump dinilai mampu memulihkan ekonomi AS […]
  • Ade Ujang
  • Nov 07, 2024
Entertainment

Viral di Rutan! TikToker Gunawan Sadbor Tampil dengan Joget “Ayam Patuk”

HSTMurakata – Baru-baru ini, momen TikToker Gunawan Sadbor berjoget “ayam patuk” di Rutan menjadi sorotan publik. Dalam video yang diunggah oleh akun X @Pai_C1, Gunawan terlihat asyik berjoget bersama rekannya, mengenakan baju tahanan di depan para tahanan lainnya yang menonton dan tertawa terhibur. Aksi ini pun menarik perhatian warganet yang berkomentar lucu mengenai video tersebut. […]
  • Ade Ujang
  • Nov 05, 2024