PLN UIP KLT
Jelang Nataru PLN UIP KLT Sukses Energize GI 150 kV Talisayan, Perkuat Sistem Kelistrikan Kaltim-Kaltara
HSTMurakata – (01/12) Komitmen PLN untuk meningkatkan pelayanan sistem kelistrikan semakin andal dan prima di Berau kini terbukti. PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (PLN UIP KLT) melalui Unit Pelaksana Proyek Kalimantan Bagian Timur 3 (UPP KLT 3) berhasil melakukan pemberian tegangan pertama (energize) pada pekerjaan Gardu Induk (GI) 150 kV Talisayan. […]